Baca: 2 Samuel 12:15-23
Aku yang akan pergi kepadanya, tetapi ia tidak akan kembali kepadaku. (2 Samuel 12:23c)
Sahabat saya berduka ketika putrinya, 12 tahun, meninggal karena leukemia. “Aku sangat mengasihi gadis kecilku itu dan aku masih menangisinya sampai hari ini. Kau tahu, kamarnya tetap masih seperti dulu ketika ia hidup. Semua boneka, buku, foto, dan koleksi kesukaannya tertata dengan rapi di kamarnya. Setiap kali masuk ke kamar itu, aku masih merasakan kehadirannya,” katanya. Duka kehilangan orang yang kita kasihi memang dapat mencekam begitu kuat.
KEHILANGAN ORANG TERKASIH TAK PERLU MERAMPAS SUKACITA KITA,
TETAPI MALAH MEMPERKUAT PENGHARAPAN PADA JANJI TUHAN
TETAPI MALAH MEMPERKUAT PENGHARAPAN PADA JANJI TUHAN
Viewed :